Personifikasi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ign christian (bicara | kontrib)
k ←Suntingan 202.67.44.25 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh MerlIwBot
AYST201 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Personifikasi''' adalah salah satu majas dalam [[Bahasa Indonesia]]. Personifikasi adalah majas yang memberikan sifat-sifat manusia pada benda mati.
== Contoh: ==
:''Saat ku melihat rembulan, dia seperti tersenyum kepadaku seakan-akan aku merayunya.''
:''Mentari pagi hari membangunkan isi bumi.''