Pat Metheny: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k minor cosmetic change
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k tidy up, replaced: dimana → di mana (2), removed stub tag
Baris 1:
{{Infobox Celebrity
{{Infobox_Celebrity
|name = Pat Metheny
|image = Pat Metheny Barcelona 2008.jpg
Baris 16:
Pat memang musisi yang serba bisa, kemampuannya bermain dalam banyak lintas genre terlihat dari pengalaman bermainnya dengan berbagai musisi terkenal. Ia pernah bermain dan membuat rekaman dengan berbagai artis seperti; Steve Reich, [[Ornette Coleman]], [[Herbie Hancock]], Milton Nascimento, Jim Hall hingga [[David Bowie]]. Ia juga ntelah bekerja sama dengan [[pianis]] dan pemain keyboard [[Lyle Mays]] lebih dari 20 tahun dalam grup yang dipimpinnya. Pasangan bermusik yang bisa disejajarkan dengan Lenon/McCartney atau Ellington/Strayhorn. Sepanjang karier bermusiknya. Pat pernah mengerjakan komposisi untuk musik dengan ansambel kecil, gitar solo, komposisi untuk instrumen akustik, orkestra besar, ballet dan banyak lagi dengan pengetahuan [[jazz]], [[rock]], hingga musik klasik yang pernah ditekuninya di Berklee College of Music.<ref name="bio" />
 
Dalam dunia pendidikan musik, Pat juga tidak ketinggalan. Ia pernah menjadi guru musik termuda di University of Miami, di usia 19 tahun, ia juga telah menjadi instruktur musik termuda di Berklee College of Music, dimanadi mana kelak ia menerima gelar doktor dalam bidang musik dari sekolah tersebut. Ia juga banyak mengadakan workshop musik di seluruh dunia, dari Dutch Royal Conservatory menuju Thelonius Monk Institute of Jazz, beberapa klinik musik di wilayah Asia dan Amerika Latin. Ia juga seorang pionir dalam musik elektronik, dianggap seorang yang serius menggunakan synthesizer untuk gitar yang digunakannya pada banyak musik yang ia mainkan. Pat juga turut mengembangkan beberapa dari tipe-tipe gitar yang belum ada, seperti soprano acoustic gitar, 42-string Pikasso gitar, Ibanez's PM-100 jazz gitar, dan beberapa variasi baru dalam gitar-gitar pesanan yang didesain secara spesial. Tahun-tahun sebelumnya, ia juga banyak memanfaatkan teknologi MIDI yang digunakan pada Synclaviernya.<ref name="bio" />
 
Banyak hal yang harus ia kerjakan dalam mencapai popularitasnya, namun disamping ia mendapat pujian,ia juga seorang yang sanggup menerima kritik dari teman-temannya. Ia adalah pemain gitar yang paling sering mendapat predikat gitaris terbaik dari berbagai jejak pendapat dari berbagai versi majalah, grammy award dan banyak lagi. Album Gold pernah diraihnya pada album ''(Still Life) Talking'', ''Letter from Home'', dan ''Secret Story''.<ref name="bio" />
Baris 25:
Keberhasilan kelompok ini dibangun melalui tur yang terus-menerus di wilayah [[Amerika Serikat]] dan [[Eropa]]. Pada awalnya kelompok ini menampilkan ciri bunyi-bunyian yang unik, terutama karena gitar Metheny yang menggunakan Gibson ES-175 digabungkan dengan dua efek, yaitu Eventide clockworks, dan digital delay Harmonizer. Begitu pula sound dari keyboard Lyle Mays yang menggunakan Oberheim, Sequential Circuit Prophet 5 synthesizer dan piano Steinway. Pada awalnya band ini memainkan berbagai gaya musik, dari musik rakyat hingga rock eksperimental. Metheny kelak banyak menggunakan gitar synthesizer Roland GR-300 dan gitar Synclavier, yang sistemnya dikerjakan oleh New England Digital. Mays menyeting keyboardnya juga dengan keyboard Synclavier dan kemudian juga dengan synthesizer-synthesizer lainnya.<ref name="pm2" />
 
Dari tahun [[1982]] hingga [[1985]], Pat Metheny Group telah merilis ''Offramp (1982)'', a live set ''Travels (1983)'', dan ''First Circle (1984)'', juga ''The Falcon and the Snowman (1985)'', sebuah soundtrack album dari film dengan judul yang saman, dimanadi mana di situ Metheny berkolaborasi dengan [[David Bowie]]. Singel dari soundtrack tersebut berjudul ''This Is Not America'', sempat mencapai lagu urutan no 14 pada tangga lagu top 40 Inggris, pada awal tahun [[1985]] dan di [[Amerika]] mencapai no 32.<ref name="pm2" />
 
== Diskografi ==
Baris 521:
[[Kategori:Pemusik jazz]]
[[Kategori:Pemusik Amerika Serikat]]
 
 
{{musik-stub}}