Stasiun Butuh: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Persilangan dan persusulan KA
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 20:
'''Stasiun Butuh (BTH)''' merupakan [[stasiun kereta api]] kelas III/kecil yang berada di [[Butuh, Butuh, Purworejo]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +10 m ini termasuk dalam [[Daerah Operasi V Purwokerto]]. Stasiun ini berada di belakang Pasar Butuh dan merupakan stasiun kereta api paling barat di [[Kabupaten Purworejo]]. Letak stasiun hanya berjarak 50 meter dari Jalan Raya Prembun-Kutoarjo. Stasiun ini hanya memiliki dua jalur dengan jalur 1 sebagai sepur lurus dan jalur 2 untuk persilangan atau persusulan.<ref name="mka">Majalah KA Edisi Juli 2014</ref>
 
Suasana stasiun cukup bersih dan asri. Parkir luas dan nyaman untuk [[kendaraan roda dua]] maupun [[kendaraan roda empat|empat]]. Saat ini stasiun ini hanya melayani persilangan atau persusulan antarkereta api saja, bukan untuk menaikturunkan penumpang. Persilangan atau persusulan yang dilayani secara resmi berdasarkan sesuai Gapeka 1 April 2015 adalah:
* [[Kereta api Malabar|KA Malabar]] tujuan [[Stasiun Bandung|Bandung]] (KA 99) bersilang dengan [[Kereta api Gajayana|KA Gajayana]] tujuan [[Stasiun Malang|Malang]] (KA 42) yang melintas langsung
* [[Kereta api Lodaya|KA Lodaya Malam]] tujuan [[Stasiun Solo Balapan|Solo]] (KA 82) bersilang dengan [[Kereta api Mutiara Selatan|KA Mutiara Selatan]] tujuan [[Stasiun Bandung|Bandung]] (KA 131) yang melintas langsung