Jetstar Airways: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Mengganti Jetstar_Logo.svg dengan Jetstar_logo.svg
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k →‎top: minor cosmetic change
Baris 38:
}}
 
'''Jetstar Airways''' adalah sebuah [[maskapai penerbangan bertarif rendah]] Australia yang berpusat di [[Melbourne]], [[Australia]].<ref>{{cite web|url=http://www.jetstar.com/au/en/contact-us/corporate-addresses.aspx|title=Corporate addresses|publisher=Jetstar Airways|accessdate=12 August 2009}}</ref><ref>"[http://www.jetstar.com/sg/en/terms-of-use.aspx Terms of use]." Jetstar. Retrieved on 25 December 2010. "Licensed Address: 473 Bourke St, MELBOURNE, VIC, 3000"</ref> Maskapai ini adalah anak perusahaan [[Qantas]] yang dibentuk sebagai jawaban atas maskapai penerbangan bertarif rendah Virgin Blue (sekarang bernama [[Virgin Australia]]). Maskapai ini mengoperasikan jaringan domesik yang luas serta rute regional dan internasional dari pusatnya di [[Bandar Udara Melbourne]],<ref name="FI">{{cite news | title= Directory: World Airlines | work= [[Flight International]] | page= 98 | date= 2007-04-03}}</ref> menggunakan armada [[keluarga Airbus A320]] dan [[Airbus A330]].
 
Perusahaan induknya, Qantas, juga memegang saham perusahaan saudaranya, yaitu [[Jetstar Asia Airways]] dan [[Valuair]] di [[Singapura]], [[Jetstar Pacific Airlines]] di [[Vietnam]] dan maskapai baru di Asia, yaitu [[Jetstar Japan]] dan [[Jetstar Hong Kong]]. Jetstar juga memanfaatkan persaingan kuat perusahaan induknya dengan maskapai bertarif rendah terbesar Australia, Virgin Australia. Baik [[Tiger Airways|Tiger Airways Singapore]] maupun [[Tiger Airways Australia]] juga merupakan pesaing berat Jetstar di pasaran maskapai bertarif rendah.