Bahama: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-di tahun +pada tahun)
BeeyanBot (bicara | kontrib)
k ejaan, replaced: praktek → praktik (3)
Baris 81:
{{utama|Politik Bahama}}
 
Bahama ialah negara merdeka dan anggota [[Commonwealth of Nations]]. Tradisi politik dan resmi mengikuti Britania Raya.
 
Ratu Britania Raya ialah kepala negara seremonial, diwakili oleh [[LDaftar Gubernur Jenderal Bahama|gubernur jenderal Bahama]]. [[Daftar Perdana Menteri Bahama|PM]] ialah [[kepala pemerintahan]] dan pemimpin partai dengan kursi ternbanyak di DPR terpilih. Majelis tinggi - atau senat - ditunjuk. [[Kekuasaan eksekutif]] dilaksanakan oleh kabinet. [[Kekuasaan legislatif]] dimiliki [[pemerintah]] dan [[Parlemen Bahama|2 kamar parlemen]].
 
Sistem perpartaian didominasi oleh [[Partai Liberal Progresif]] kiri-tengah dan [[Gerakan Pembebasan Nasional]] kanan-tengah. Sedikit dari partai yang berselisih itu tak mampu memenangkan pemilihan parlemen, meskipun ada perasaan di antara banyak [[orang Bahama]] bahwa kedua partai itu mirip dalam pendekatannya. Partai-partai itu termasuk [[Gerakan Demokrasi Bahama]], [[Koalisi untuk Reformasi Demokrasi]] dan [[Partai Nasionalis Bahama]].
 
Kawalan konstitusi termasuk kebebasan berpendapat, pers, beribadah, pergerakan, dan berorganisasi. Bahama ialah anggota Komunitas Karibia. [[Peradilan]]nya bebas dari eksekutif dan legislatif. Yurisprudensi berdasarkan pada hukum adat Inggris.
Baris 91:
== Ekonomi ==
{{utama|Ekonomi Bahama}}
Bahama ialah negeri yang stabil dan berkembang dengan ekonomi yang amat bergantung pada [[pariwisata]] dan [[perbankan]] lepas pantai. Umumnya Bahama diperhitungkan sebagai salah satu [[Pusat Keuangan Lepas Pantai|pusat keuangan lepas pantai utama]].
 
Pariwisata sendiri terhitung lebih dari 60% [[GDP]] dan secara (tidak) langsung mempekerjakan hampir sebagian angkatan buruh. Pertumbuhan yang kokoh dalam penerimaan pariwisata dan ledakan dalam pembangunan [[hotel]], resor, dan tempat tinggal baru telah menimbulkan kuatnya perkembangan GDP pada tahun-tahun terkini.
 
Bersama-sama [[manufaktur]] dan [[pertanian]] menyumbang sekitar puluhan GDP dan memperlihatkan perkembangan yang sedikit, meski tunjangan pemerintah ditujukan pada sektor itu. Prospek keseluruhan perkembangan itu dalam pacuan ke-2 berakhir di nasib sektor pariwisata, yang bergantung pada perkembangan di [[Amerika Serikat]], sumber sebagian besar pengunjung tempat wisata.
 
Tingkat pengangguran telah menurun pada 7,6% pada 2006, dari 10,2% pada 2005. Hal ini terjadi terutama terjadi karena pembangunan beberapa resor besar di seluruh negeri. Di 2 pulau yang banyak dihuni di sana, tingkat pengangguran jatuh dari 10,9 persen hingga 6,6 persen di New Providence, dan dari 11 persen ke 8,4 persen di Grand Bahama. Diperkirakan tingkat kemiskinan pada 2004 sekitar 9,3%.
 
Di samping itu, rata-rata pendapatan rumah tangga telah bertambah hingga $43.420 dari $38.894 pada 2005.
 
[[Dolar Bahama]] dan [[dolar AS|AS]] didistribusikan dengan pertukaran 1:1.
Baris 111:
Sebuah negeri yang keagamaannya kuat, ada banyak tempat ibadah buat tiap orang di Bahama daripada di tiap negara lain di dunia. Penduduk ini banyak yang beragama [[Kristen]] [[Protestan]] (lebih dari 80%). [[Baptis]] membentuk denominasi besar (sekitar sepertiga), diikuti oleh gereja [[Komuni Anglikan|Anglikan]] dan [[katolik Roma]].
 
Sebagian kecil orang, khususnya di bagian selatan dan timur, mempraktikan ''[[Obeah]]'', agama [[spiritisme]] yang mirip dengan [[Voodoo]]. Meski terkenal di seluruh Bahama, Obeah dihindari oleh banyak orang. [[Voodoo]] dipraktekkandipraktikkan, namun biasanya yang mempraktekannyamempraktikannya ialah sebagian besar imigran dari [[Haiti]], [[Kuba]], [[Republik Dominika]], dan [[Jamaika]].
 
== Budaya dan olahraga ==
{{utama|Budaya Bahama}}
 
[[Budaya]] Bahama ialah campuran dari pengaruh Afrika dan Eropa. Barangkali ekspresi terkenalnya bentuk musik berirama yang disebut [[junkanoo]]. Di samping Junkanoo, bentuk musik asli lainnya termasuk [[rake and scrape]], [[musik Calypso|calypso]], dan bentuk unik himne, yang dikenal secara internasional melalui musik [[Joseph Spence]]. ''Marching band'' juga bagian hidup yang penting, dimainkan saat pemakaman, pernikahan, dan peristiwa upacara lainnya.
 
Di pulau yang kurang berkembang - lebih sering disebut "kepulauan keluarga" - kerajinan tangan termasuk keranjang yang terbuat dari daun palem. Bahan ini, biasa disebut "jerami", juga dijalin menjadi topi dan tas yang merupakan barang wisata terkenal kini.
 
[[Lomba perahu layar]] juga even sosial penting bagi banyak permukiman pulau keluarga. Biasanya mereka mempertunjukkan pelayaran sehari atau lebih dengan [[perahu kerja]] bergaya kuno, seperti festival pesisir.
 
Beberapa permukiman memiliki festival yang dikaitkan dengan panenan maupun makanan tradisional tempat itu, seperti "Pineapple Fest" di [[Gregory Town]], [[Eleuthera]] atau "Crab Fest" di [[Andros, Bahama|Andros]]. Tradisi penting lainnya termasuk dongengan dan praktekpraktik [[Obeah]].
 
Tidak ada olahraga nasional yang sesungguhnya di Bahama. Meski olahraga Inggris seperti kriker, sepak bola, dan rugby masih terkenal, pengaruh Amerika kini lebih kuat seperti yang bisa dilihat dari terkenalnya basket, softball dan sepak bola Amerika. Ada beberapa atlet ''track and field'' Bahama kelas dunia.