Jaringan saraf tiruan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ma'ruf Idris (bicara | kontrib)
Mssetiadi (bicara | kontrib)
Baris 6:
 
== Sejarah ==
Saat ini bidang [[kecerdasan buatan]] dalam usahanya menirukan [[intelegensi]] [[manusia]], belum mengadakan pendekatan dalam bentuk fisiknya melainkan dari sisi yang lain. Pertama-tama diadakan studi mengenai teori dasar mekanisme proses terjadinya intelegensi. Bidang ini disebut ''‘Cognitive Science’''. Dari teori dasar ini dibuatlah suatu model untuk disimulasikan pada [[komputer]], dan dalam perkembangannya yang lebih lanjut dikenal berbagai sistem kecerdasan buatan yang salah satunya adalah jaringan saraf tiruan. Dibandingkan dengan bidang ilmu yang lain, jaringan saraf tiruan relatif masih baru. Sejumlah literatur menganggap bahwa konsep jaringan saraf tiruan bermula pada makalah [[Waffen McCulloch]] dan [[Walter Pitts]] pada tahun [[1943]]. Dalam makalah tersebut mereka mencoba untuk memformulasikan model matematis [[sel]]-sel [[otak]]. Metode yang dikembangkan berdasarkan sistem [[saraf]] [[biologi]] ini, merupakan suatu langkah maju dalam industri komputer.
 
== Pengertian Dasar ==