Arnold Achmad Baramuli: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 30:
| parents =
}}
'''Arnold Achmad Baramuli''' ({{lahirmati|[[Kabupaten Pinrang|Pinrang]], [[Sulawesi Selatan]]|20|7|1930|[[Jakarta]]|11|10|2006}}) adalah seorang [[politikus]], [[pengusaha]], dan mantan [[jaksa]] asal [[Indonesia]]. Berasal dari [[Partai Golkar]], ia adalah pendiri [[Grup Poleko]] yang pernah berusaha dalam industri [[kimia]].
 
Baramuli memulai karier di jalur birokrasi. Ia pernah menjadi jaksa pada Kejaksaan Negeri Jakarta (1954-1956) dan Jaksa Tinggi dan Jaksa Tinggi Tentara untuk Indonesia Timur (1956-1960). Ia lalu menjadi [[Gubernur Sulawesi Utara|Gubernur Sulawesi Utara dan Tengah]] (1960-1962) pada usia 29 tahun, Penasihat Menteri Dalam Negeri (1963-1965), Kepala Tim Ekonomi dan Keuangan Departemen Dalam Negeri (Depdagri) (1970-1973). Baramuli mulai menjadi anggota DPR pada tahun [[1971]] mewakili Golkar. Pada tahun 1973-1974 ia menjabat sebagai Wakil Ketua Dewan Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Depdagri, kemudian sebagai Wakil Ketua Komite Indonesia-Jepang (1974), Anggota Dewan Penyantun/Dewan Kurator [[Universitas Hasanuddin]] (1975-1977) dan anggota [[DPR]] F-KP (1978-1997).
Baris 48:
{{s-off}}
{{kotak suksesi|jabatan=[[Gubernur Sulawesi Utara]]|pendahulu=Andi Pangerang Pettarani <br/><small>(Sebagai Gubernur Sulawesi)|pengganti=[[F. J. Tumbelaka]]|tahun=1960-1962}}
{{Kotak_selesai}}
 
{{indo-bio-stub}}