Kitab Yobel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k clean up, added underlinked tag
addings
Baris 1:
'''Kitab Yobel''' ([[bahasa Inggris]]:''Book of Jubilees'') adalah salah satu dari kitab-kitab [[pseudografia]] Yahudi, yang menjelaskan berbagai kisah dari masa Penciptaan Dunia hingga zaman Musa. Kitab memiliki ciri yang mirip dengan kronologi [[Kitab Kejadian]], namun bersumber dan berasal dari sudut pandang [[Musa]] ketika dia menerima panggilan [[Ilahi]] di Gunung Sinai selama empat puluh hari, empat puluh malam. Kitab ditemukan secara otentik dalam pengumpulan [[Naskah Laut Mati]].<ref>[http://wesley.nnu.edu/biblical_studies/noncanon/ot/pseudo/jubilee.htm ''The Book of Jubilees''] (Int., tr.), from "The Apocrypha and Pseudepigrapha of the Old Testament", by [[R. H. Charles]]. Oxford: Clarendon Press, 1913</ref>
{{Underlinked|date=Januari 2016}}
 
'''Kitab Yobel''' adalah salah satu dari kitab-kitab pseudografia Yahudi, yang menjelaskan berbagai kisah dari masa Penciptaan Dunia hingga zaman Musa. Kitab memiliki ciri yang mirip dengan kronologi [[Kitab Kejadian]], namun bersumber dan berasal dari sudut pandang Musa ketika dia menerima panggilan Ilahi di Gunung Sinai selama empat puluh hari, empat puluh malam. UrutanKronologi kejadian di Kitab Yobel didasarkan pada periode tujuh tahun, sebab Yobel sendiri bermakna periode empat puluh sembilan tahun, atau tujuh kali tujuh tahun.
 
==Referensi==
{{reflist}}
 
==Pranala luar==