Di Bawah Lindungan Ka'bah (film): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k clean up, removed stub tag
Baris 40:
Mereka berbagi impian yang sama yaitu tiap manusia bebas untuk mencintai dan dicintai. Cobaan demi cobaan pun mendera keduanya. Mulai dari diusirnya Hamid dari kampung karena dituduh secara tidak sopan menyentuh Zainab hingga akan dijodohkannya Zainab dengan anak seorang saudagar kaya. Sampai akhirnya Hamid dan Zainab merasa harapannya untuk bisa saling memiliki pupus. Namun Hamid dan Zainab tetap setia dengan janji untuk mempertahankan cinta mereka.
 
Hamid yang terusir dari kampungnya akhirnya berkelana hingga sampai ke [[Mekkah]] dan menunaikan ibadah [[haji]] seperti yang diimpikannya. Sementara Zainab tetap menjaga setia janjinya untuk menikah hanya dengan orang yang ia cintai. Di Mekkah, Hamid terus beribadah hingga akhirnya meninggal di hadapan Ka'bah setelah mengetahui Zainab meninggal.<ref name="Di Bawah">< /ref><ref>[http://id.omg.yahoo.com/news/di-bawah-lindungan-kabah-film-berbiaya-rp25-miliar-141500769.html Yahoo! News: Di Bawah Lindungan Kabah Film Berbiaya Rp25 Miliar]</ref>
 
== Pemain ==
Baris 54:
 
==Prestasi==
''Di Bawah Lindungan Ka'bah'' dipilih sebagai film Indonesia yang akan diikutsertaan dalam ajang [[Academy Awards ke-84]] untuk kategori Film Berbahasa Asing Terbaik, namun tidak masuk nominasi. <ref name="84th">{{cite web|url=http://www.oscars.org/press/pressreleases/2011/20111013.html |title=63 Countries Vie for 2011 Foreign Language Film Oscar |accessdate=14 Oktober 2011|work=oscars.org}}</ref>
 
== Referensi ==
Baris 61:
== Pranala luar ==
* {{id}} [http://www.21cineplex.com/di-bawah-lindungan-ka-bah-bawa,movie,2535.htm Ulasan di Cineplex]
 
{{Film-indo-stub}}
 
[[Kategori:Film Indonesia tahun 2011]]