Koridor 10 Transjakarta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Lmg 789 (bicara | kontrib)
k menambahkan informasi baru. Stasiun Tanjung Priok sudah melayani KRL sejak 17 Desember 2015.
Lmg 789 (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Bus Gandeng Komodo.jpg|thumb|300px|right|Bus gandeng yang melayani Koridor 10]]
'''{{PAGENAME}}''' adalah koridor Transjakarta yang beroperasi dengan jurusan Terminal Tanjung Priok dan Halte PGC 2. Jalan-jalan yang dilalui koridor 10 adalah sepanjang Jalan Enggano, [[Jalan Laksamana Yos Yudarso (Jakarta)|Jalan Yos Sudarso]], [[Jalan Jenderal Ahmad Yani (Jakarta)|Jalan Ahmad Yani]], [[Jalan Mayor Jenderal DI Panjaitan (Jakarta)|Jalan Mayjen DI Panjaitan]] dan Jalan Mayjen Sutoyo. Koridor 10 terintegrasi dengan [[KRL Commuter Line]] di [[Stasiun Jatinegara]] dan [[Stasiun Tanjung Priok]] (mulai 21 Desember 2015)<ref>[http://metro.tempo.co/read/news/2015/12/21/083729427/hari-ini-krl-tanjung-priok-mulai-beroperasi] KRL Commuter Line Tanjung Priok-Jakarta Kota mulai dioperasikan pada tanggal 21 Desember 2015</ref>
 
* Mulai beroperasi : 31 Desember 2010