Molekul: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
JThorneBOT (bicara | kontrib)
clean up, removed: {{Link FA|lmo}}
correcting
Baris 10:
Sebuah molekul dapat terdiri atom-atom yang ber[[unsur]] sama (misalnya [[oksigen]] O<sub>2</sub>), ataupun terdiri dari [[unsur|unsur-unsur]] berbeda (misalnya [[air]] H<sub>2</sub>O). Atom-atom dan kompleks yang berhubungan secara non-kovalen (misalnya terikat oleh [[ikatan hidrogen]] dan [[ikatan ion]]) secara umum tidak dianggap sebagai satu molekul tunggal.
 
== IlmuCabang molekulerIlmu ==
Ilmu yang mempelajari molekul disebut ''kimia molekuler'' ataupun ''fisika molekuler'' bergantung pada fokus kajiannya. Kimia molekuler berkutat pada hukum-hukum yang mengatur interaksi antara molekul, manakala fisika molekuler berkutat pada hukum-hukum yang mengatur struktur dan sifat-sifat molekul. Dalam prakteknya, perbedaan kedua ilmu tersebut tidaklah jelas dan saling bertumpang tindih. Dalam ilmu molekuler, sebuah molekul terdiri dari suatu sistem stabil yang terdiri dari dua atau lebih molekul. [[Ion poliatomik]] dapat pula kadang-kadang dianggap sebagai molekul yang bermuatan. Istilah ''molekul tak stabil'' digunakan untuk merujuk pada spesi-spesi kimia yang sangat reaktif.
 
Baris 18:
Definisi molekul pula telah berubah seiring dengan berkembangnya pengetahuan atas struktur molekul. Definisi paling awal mendefinisikan molekul sebagai [[partikel]] terkecil [[bahan kimia|bahan-bahan kimia]] yang masih mempertahankan komposisi dan sifat-sifat kimiawinya.<ref>[http://antoine.frostburg.edu/chem/senese/101/glossary/m.shtml#molecule Molecule Definition] (Frostburg State University)</ref> Definisi ini sering kali tidak dapat diterapkan karena banyak bahan materi seperti [[bebatuan]], [[garam (kimia)|garam]], dan [[logam]] tersusun atas jaringan-jaringan atom dan [[ion]] yang terikat secara kimiawi dan tidak tersusun atas molekul-molekul diskret.
 
== Ukuran molekul ==
Kebanyakan molekul sangatlah kecil untuk dapat dilihat dengan mata telanjang. Kekecualian terdapat pada [[DNA]] yang dapat mencapai ukuran makroskopis. Molekul terkecil adalah [[hidrogen]] [[diatomik]] (H<sub>2</sub>), dengan keseluruhan molekul sekitar dua kali panjang ikatnya (0.74 [[Angstrom|Å]]). Satu molekul tunggal biasanya tidak dapat dipantau menggunakan cahaya, namun dapat dideteksi menggunakan [[mikroskop]] gaya atom. Molekul dengan ukuran yang sangat besar disebut sebagai [[makromolekul]] atau supermolekul.
''Jari-jari molekul efektif'' merupakan ukuran molekul yang terpantau dalam larutan.<ref>{{cite journal
Baris 46:
}}</ref>
 
== Rumus molekul ==
[[Rumus empiris]] sebuah senyawa menunjukkan nilai perbandingan paling sederhana [[unsur|unsur-unsur]] penyusun senyawa tersebut. Sebagai contohnya, [[air]] selalu memiliki nilai perbandingan atom [[hidrogen]] berbanding [[oksigen]] 2:1. [[Etanol]] pula selalu memiliki nilai perbandingan antara [[karbon]], [[hidrogen]], dan [[oksigen]] 2:6:1. Namun, rumus ini tidak menunjukkan bentuk ataupun susunan atom dalam molekul tersebut. Contohnya, dimetil eter juga memiliki nilai perbandingan yang sama dengan etanol. Molekul dengan jumlah [[atom]] penyusun yang sama namun berbeda susunannya disebut sebagai [[isomer]].
 
Baris 53:
Massa suatu molekul dapat dihitung dari rumus kimianya. Sering kali massa molekul diekspresikan dalam [[satuan massa atom]] yang setara dengan 1/12 massa atom karbon-12.
 
== Geometri molekul ==
 
Molekul memiliki geometri yang berbentuk tetap dalam keadaan kesetimbangan. Panjang ikat dan sudut ikatan akan terus bergetar melalui gerak vibrasi dan rotasi. Rumus kimia dan struktur molekul merupakan dua faktor penting yang menentukan sifat-sifat suatu senyawa. Senyawa isomer memiliki rumus kimia yang sama, namun sifat-sifat yang berbeda oleh karena strukturnya yang berbeda. Stereoisomer adalah salah satu jenis isomer yang memiliki sifat fisika dan kimia yang sangat mirip namun aktivitas [[biokimia]] yang berbeda.
 
== Lihat pula ==
{{portalkimia}}
{{commonscat|Molecules}}
 
* [[Atom]]
* [[Molekul diatomik]]
Baris 70 ⟶ 67:
== Pranala luar ==
* [http://www.chm.bris.ac.uk/motm/motm.htm Molecule of the Month] - School of Chemistry, University of Bristol
{{portalkimia}}
{{commonscat|Molecules}}
 
[[Kategori:Molekul| ]]