Tahun Yobel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 139.0.140.185) dan mengembalikan revisi 7435606 oleh JohnThorne
Baris 18:
"''"Kamu harus menguduskan tahun yang kelima puluh, dan memaklumkan kebebasan di negeri itu bagi segenap penduduknya. Itu harus menjadi tahun Yobel bagimu, dan kamu harus masing-masing pulang ke tanah miliknya dan kepada kaumnya."'' ({{Alkitab|Imamat 25:10}})
 
* '''Semua harta warisan yang telah dibeli harus dikembalikan kepada pemilik semula apabiladengan pemilik semula dapat menebus tanah itucuma-cuma.'''<ref name="LAI"/> Ini memuat pesan teologi yang sangat penting, yaitu Allah sebagai pemilik tanah warisan. Tugas manusia hanyalah menggarapa tanah.<ref name="LAI"/> Jadi, ketika seseorang membeli tanah, orang tersebut tidak membeli tanah, melainkan membeli hak penggarapan tanah tersebut.<ref name="LAI"/>
 
''"Tanah jangan dijual mutlak, karena Akulah pemilik tanah itu, sedang kamu adalah orang asing dan pendatang bagi-Ku."'' (Imamat 25:23)