Penjarahan Nazi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rotlink (bicara | kontrib)
k fixing dead links
Halibutt (bicara | kontrib)
better version of the same painting (thanks to the National Museum of Warsaw)
Baris 8:
==Organisasi penjarahan Jerman Nazi==
[[File:Bundesarchiv Bild 146-1977-031-03, Riga, Diensstelle ERR, Bücherlager.jpg|thumb|220px|Buku-buku yang disita oleh pasukan Jerman di [[Riga]], November 1943.]]
[[File:Aleksander Gierymski, Żydówka z pomarańczami.jpg|thumb|Lukisan "Jewish woman with oranges" karya [[Aleksander Gierymski]] yang dijarah, ditemukan pada tahun 2010 di [[Hamburg]]]]
 
Saat Nazi berkuasa, mereka menjarah benda-benda budaya dari setiap wilayah yang mereka taklukkan. Upaya ini dilakukan secara sistematis melalui sebuah organisasi yang dibentuk secara khusus untuk memutuskan apa saja koleksi-koleksi pribadi atau publik yang berharga bagi Rezim Nazi. Beberapa benda seni tersebut dialokasikan sebagai koleksi [[Führermuseum]] Hitler yang tidak pernah terwujud, beberapa benda jatuh ke tangan petinggi Nazi seperti [[Hermann Göring]], sedangkan benda-benda lainnya dijual untuk mendanai kegiatan Nazi.