Petir: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 114.4.76.103 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Bonaditya
Baris 12:
Pada awal penyelidikan listrik melalui [[tabung Leyden]] dan peralatan lainnya, sejumlah orang (Dr. Wall, Gray, [[Abbé Nollet]]) mengusulkan [[spark]] skala kecil memiliki beberapa kemiripan dengan petir.
 
[[Benjamin Franklin]], yang juga menemukan [[penangkal petir]], berusaha mengetes teori ini dengan menggunakan sebuah tiang yang didirikan di [[Philadelphia]]. Selagi dia menunggu penyelesaian tiang tesebut, beberapa orang lainnya ([[Dalibard]] dan [[De Lors]]) melakukan di [[Marly]] di [[Perancis]] apa yang kemudian dikenal sebagai eksperimen [[Philadelphia]] yang [[Franklin]] usulkan di bukunya.n
 
Franklin biasanya mendapatkan kredit untuk menjadi yang pertama mengusulkan eksperimen ini, karena dia tertarik dalam [[cuaca]].