Tōdai-ji: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
JThorneBOT (bicara | kontrib)
clean up, removed: {{Link FA|fr}}
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- di masa + pada masa , -Di masa +Pada masa )
Baris 18:
Nama lain Tōdai-ji adalah {{nihongo|'''Konkōmyō shitennō gokuku no tera'''|金光明四天王護国之寺}}. Kuil ini disebut Tōdai-ji (translasi literal: "kuil besar timur") karena terletak di timur ibu kota [[Heijō-kyō]]. Tōdai-ji bersama dengan 7 lokasi lain yang disebut [[Bangunan bersejarah di kota lama Nara]] merupakan [[Situs Warisan Dunia UNESCO]].
 
Pada zaman Nara, kuil ini dibangun sebagai kuil berskala besar. Selain bangunan utama (Kon-dō atau Daibutsuden) yang berisi Daibutsu, di sebelah timur dan barat didirikan [[pagoda]] 7 tingkat yang diperkirakan tingginya 100 meter. Namun sejak [[zaman Heian]], sebagian besar bangunan sudah habis terbakar sebanyak dua kali akibat perang. Bangunan yang tersisa dari zaman Nara hanya sebagian dari bagian alas Daibutsu. Bangunan utama (Daibutsuden) yang ada sekarang dibangun pada awal [[abad ke-18]] ([[zaman Edo]]). Bangunan utama yang ada sekarang lebarnya hanya 66% dibandingkan bangunan aslinya pada zaman Nara. DiPada masa pemerintahan Kaisar Shōmu, Tōdai-ji menjadi kuil pusat bagi lebih dari 60 [[kuil provinsi]] (''kokubunji'') di seluruh Jepang.
 
== Sejarah ==