Daftar paroki di Kepulauan Virgin Amerika Serikat

Seluruh wilayah Kepulauan Virgin Amerika Serikat termasuk ke dalam naungan Keuskupan Saint Thomas.[1] Sampai saat ini, terdapat sembilan paroki di Kepulauan Virgin Amerika Serikat.

Daftar paroki Katolik di Kepulauan Virgin Amerika Serikat

sunting
Daftar Paroki Katolik di Kepulauan Virgin Amerika Serikat
No. Paroki Dedikasi Gambar Status lainnya
1. Paroki Katedral
Gereja Katedral Santo Petrus dan Paulus
Santo Petrus dan Santo Paulus   Katedral, Gereja paroki
2. Paroki Hidden Valley
Gereja Keluarga Kudus
Keluarga Kudus Gereja paroki
3. Paroki Estate Elizabeth
Gereja Bunda Penolong Abadi
Bunda Penolong Abadi Gereja paroki
4. Paroki Frenchtown
Gereja Santa Anna
Santa Anna   Gereja paroki
5. Paroki Cruz Bay
Gereja Bunda Maria dari Gunung Karmel
Bunda Maria dari Gunung Karmel   Gereja paroki
6. Paroki Christiansted
Gereja Salib Suci
Salib Suci   Gereja paroki
7. Paroki Frederiksted
Gereja Santo Patrick
Santo Patrick   Gereja paroki
8. Paroki Barrenspot
Gereja Santo Yoakhim dan Santa Anna
Santo Yoakhim dan Santa Anna Gereja paroki
9. Paroki Mount Pleasant
Gereja Santo Yosef
Santo Yosef Gereja paroki

Lihat juga

sunting

Referensi

sunting