Berenice Troglodytica

pelabuhan di Mesir

Berenice atau Berenice Troglodytica (bahasa Yunani: Βερενίκη), dikenal juga dengan nama Baranis, saat ini dikenal dengan nama Medinet-el Haras, adalah pelabuhan kuno Mesir yang terletak di bagian barat pantai Laut Merah, 825 km arah utara dari terusan Suez dan 260 km ke arah timur dari Aswan.[1]

Lokasi pelabuhan Berenice di kawasan Laut Merah.

Catatan kaki sunting

  1. ^ Catatan ekspedisi ilmiah tahun 2007/2008 yang dilakukan oleh University of Delaware (USA) bekerjasama dengan Polish Centre of Mediterranean Archaeology dan University of Warsaw (Polandia)

Referensi sunting

  • The Berenike Project Diarsipkan 2018-11-25 di Wayback Machine.: the port's excavation.
  • G.W.B. Huntingford "The Ethnology and History of the Area Covered by the Periplus" in Huntingford (trans. & ed.), Periplus of the Erythraean Sea (London, 1980).
  • S. Sidebotham and W. Wendrich, "Roms Tor am Roten Meer nach Arabien und Indien", in AW 32-3 (2001), p. 251-263.

Koordinat: 23°54.62′N 35°28.42′E / 23.91033°N 35.47367°E / 23.91033; 35.47367