Wisła Kraków

klub sepak bola di Polandia

Wisła Kraków merupakan klub sepak bola Polandia yang bermain di Divisi Utama Ekstraklasa. Tim ini bermarkas di Kraków, Polandia. Didirikan pada tahun 1906.

Wisła Kraków
Nama lengkapTowarzystwo Sportowe Wisła Kraków Spółka Akcyjna[1]
JulukanBiała Gwiazda (The White Star)
Berdiri1906; 118 tahun lalu (1906)
StadionStadion Miejski im. Henryka Reymana
(Kapasitas: 33,326[2])
Pemilik
PresidenJarosław Królewski
ManajerRadosław Sobolewski
LigaI liga
2022–23I liga, ke-4 dari 18
Situs webSitus web resmi klub
Kostum kandang
Kostum tandang
Musim ini
Stadion Miejski in Kraków

Gelar sunting

  • 14 Liga Polandia (1927, 1928, 1949, 1950, 1951, 1978, 1999, 2001, 2003, 2004, 2005, 2008, 2009, 2011)
  • 4 Piala Polandia (1926, 1967, 2002, 2003)
  • 1 Piala Liga Polandia (2001)
  • 1 Piala Super Polandia (2001)

Referensi sunting

  1. ^ "Towarzystwo Sportowe Wisła Kraków Spółka Akcyjna" (dalam bahasa Polski). Ministry of Justice's Krajowy Rejestr Sądowy. Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 March 2022. Diakses tanggal 2022-03-20. 
  2. ^ "Informacje - Wisła Kraków". Wisła Kraków (dalam bahasa Polski). Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 March 2019. Diakses tanggal 2019-03-26. 

Lihat pula sunting

Pranala luar sunting