Menara Generali

menara di Prancis
(Dialihkan dari Tour Generali)

Tour Generali (Menara Generali) merupakan sebuah pencakar langit komersial yang dibangun di distrik bisnis La Défense di Courbevoie (Hauts-de-Seine, Prancis). Rancangannya dibuat oleh Valode et Pistre.

Proyek ini secara resmi dimulai oada 18 Oktober 2006 oleh perusahaan asuransi Gnerali. Bagian dari modernisasi La Défense, proyek ini berjalan di bawah direksi VINCI Immobilier untuk dibangun pada situs bangunan Iris sebelumnya, yang dibangun pada 1983. La Tour Generali akan memiliki tinggi sekitar 307.7 meter (secara kasar 1,100 kaki) dari permukaan tanah dan 300m di atas dalle di sekitarnya, dengan biaya 900 juta euro.

Setelah konstruksi selesai, menara ini akan menjadi pencakar langit tertinggi di Eropa Barat.

Lihat pula sunting

Pranala luar sunting