Pelabuhan Tokyo

pelabuhan di Jepang

Pelabuhan Tokyo adalah salah satu pelabuhan laut terbesar di Jepang dan salah satu yang terbesar di Samudera Pasifik dengan kapasitas lalu lintas tahunan mencapai 100 juta ton kargo dan 4.500.000 TEU.

Pelabuhan Tokyo
Terminal penumpang Harumi
Lokasi
NegaraJepang
LokasiTokyo
Detail
PemilikTokyo Port Authority
JenisAlami/Buatan
Luas perairan5.292 ha (52,92 sq km)
Luas lahan1.033 ha (10,33 sq km)
Luas lahan6.325 ha (63,25 sq km)
Tempat berlabuh205
Jumlah pegawai30.000[1] (2007)
Manajer UmumAntonio Del Mese
Statistik
Kedatangan kapal31.653 kapal (2008)[2]
Tonase kargo per tahun90.810.000 ton (2007)[2]
Volume peti kemas per tahun3.696.000 TEU (2007)[3]
Nilai kargo¥12.012,9 miliar (2006)[2]
Situs web
kouwan.metro.tokyo.jp/english

Pelabuhan ini juga merupakan wilayah kerja terpenting di daerah ini dengan lebih dari 30.000 karyawan yang menyediakan jasa untuk lebih dari 32.000 kapal setiap tahun.

Pelabuhan Tokyo mengendalikan barangan runcit, bahan binaan, kertas, makanan dan sebagainya untuk keperluan penduduk dan industri setempat.

Catatan kaki sunting