Masjid Yavuz Sultan Selim

masjid di Jerman

Masjid Yavuz Sultan Selim di Mannheim, Jerman, yang dinamai setelah Selim I, adalah masjid terbesar di Jerman. Masjid ini menarik sekitar 3.000 Muslim setiap akhir pekan.[1]

Sejak masjid dibuka tahun 1995, toko-toko dan pusat remaja Muslim menjadi magnet bagi komunitas Muslim.[1]

Catatan kaki sunting

Pranala luar sunting


Koordinat: 49°29′39″N 8°27′41″E / 49.49417°N 8.46139°E / 49.49417; 8.46139