Marlina

sebuah lagu yang diciptakan, dan ditulis liriknya oleh Guruh Soekarnoputra
(Dialihkan dari Marlina (lagu))

"Marlina" adalah sebuah lagu yang diciptakan, dan ditulis liriknya oleh Guruh Soekarnoputra. Lagu ini dinyanyikan oleh Chrisye dan pertama kali muncul dalam film Puspa Indah Taman Hati yang dirilis pada tahun 1980[1]. Kemudian lagu ini dirilis sebagai singel di tahun yang sama dan dimasukkan ke dalam album musik tema film tersebut. "Marlina" dapat diterima dengan sangat baik di pasaran dan berhasil menduduki peringkat ke-4 di tangga lagu Top Hits Pop Indonesia (THPI) bulan Agustus 1980.[2]

"Marlina"
Singel oleh Chrisye
dari album Puspa Indah
Dirilis1980
Direkam1980[1]
StudioMusica, Jakarta
GenrePop
Durasi3:32
LabelMusica Studios
Pencipta
Produser
  • Guruh Soekarnoputra
  • Chrisye
  • Yockie Suryo Prayogo
Video musik
Marlina di YouTube

Personel sunting

Personel berdasarkan keterangan dari sampul album[3]

Tangga lagu sunting

Tangga lagu (1980) Posisi
Top Hits Pop Indonesia 4

Referensi sunting

Catatan kaki
  1. ^ a b Endah 2007, hlm. 150.
  2. ^ Koran Sinar Harapan Agustus 1980, Top 20 Pop Indonesia
  3. ^ Puspa Indah. Chrisye. Musica Studio's. 1980.