4 World Trade Center

(Dialihkan dari Four World Trade Center)

Four World Trade Center adalah sebuah pencakar langit yang sedang dibangun sebagai bagian dari World Trade Center baru di New York City yang terletak di sisi timur Greenwich Street. Gedung ini terletak di seberang lokasi asli Menara Kembar yang hancur akibat serangan 11 September. Arsitek pemenang Pritzker Prize, Fumihiko Maki diberikan kontrak untuk merancang bangunan setinggi 947 kaki (288 m) ini,[5] menjadikannya pencakar langit tertinggi keempat di situs World Trade Center.[6] Luas total bangunan ini diperkirakan mampu mencakup perkantoran dan pertokoan seluas 1,8 juta kaki persegi (167.000 meter persegi).[7] Pembebasan tanah bangunan ini dilaksanakan pada Januari 2008, dan djadwalkan selesai tahun 2013. Insinyur struktur bangunan ini adalah Leslie E. Robertson Associates, New York City.[8] Juni 2011, hanya gedung ini dan One World Trade Center yang berhasil mencapai titik ketika wujud fisiknya berada di atas permukaan tanah.[9]

Four World Trade Center
Peta
Nama lain150 Greenwich Street
4 WTC
Informasi umum
StatusSelesai
JenisPerkantoran
Gaya arsitekturModern
Lokasi150 Greenwich Street
New York City, New York
Dibuka13 November 2013
Biaya$700 juta
PemilikThe Port Authority of New York & New Jersey
Tinggi
Atap29.713 m (97.484 ft)
Lantai atas74[1]
Data teknis
Jumlah lantai78
Luas lantai1.800.000 sq ft (170.000 m2)
Lift55
Desain dan konstruksi
ArsitekFumihiko Maki
PengembangSilverstein Properties
Teknisi strukturLeslie E. Robertson Associates
Kontraktor utamaTishman Construction
Referensi
[2][3][4]

Catatan kaki sunting

  1. ^ "Stacking Diagram | 4 World Trade Center | Silverstein Properties". 4wtc.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-11-16. Diakses tanggal 2014-02-03. 
  2. ^ 4 World Trade Center di Emporis
  3. ^ 4 World Trade Center di SkyscraperPage
  4. ^ 4 World Trade Center di basis data Structurae
  5. ^ "Designs for the Three World Trade Center Towers Unveiled" (Siaran pers). Lower Manhattan Development Corporation. September 7, 2006. Diakses tanggal 2010-05-23. 
  6. ^ 150 Greenwich St., Maki and Associates, Architectural Fact Sheet - September 2006. Retrieved 2007-02-09
  7. ^ Pogrebin, Robin (May 3, 2006). "Richard Rogers to Design Tower at Ground Zero". The New York Times. Diakses tanggal 2006-06-22. 
  8. ^ Post, Nadine M. (September 18, 2006). "Ground Zero Office Designs Hailed as Hopeful Symbols". Engineering News-Record. hlm. 12. 
  9. ^ "Now a tower of steel". Downtown Express. New York. December 11, 2009. hlm. 12. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-03-29. Diakses tanggal 2010-05-23. 

Pranala luar sunting