Endoskopi merupakan pemeriksaan rongga tubuh menggunakan endoskop yang digunakan untuk diagnosis atau penyembuhan.[1] Teknik ini menggunakan serat optik dan teknologi video sehingga memampukan keseluruhan struktur tubuh dapat diinspeksi secara keseluruhan.[1] Banyak penyembuhan yang dulunya melalui operasi tetapi saat ini sudah lebih mudah serta lebih aman menggunakan endoskopi.[1]

Praktik penggunaan endoskop

Penggunaan sunting

Endoskopi dinamakan bergantung pada bagian tubuh yang digunakan.[1] Contohnya adalah:

Endoskop dimasukkan lewat celah tubuh yang terbuka seperti mulut, vagina.[1] Endoskopi digunakan untuk diagnosis organ yang berongga.[1] Organ dapat diambil gambarnya dan biopsi (pembuangan contoh jaringan yang kecil untuk analisis mikroskop).[1] Endoskopi dapat diulang secara aman pada jarak waktu yang sering untuk memantau kondisi dan respon dari pengobatan.[1]

Referensi sunting

  1. ^ a b c d e f g h (Inggris) Peters M/ A-Z Family Medical Encyclopedia. British Medical Association.
  2. ^ a b c d (Inggris) MedLinePlus. Endoscopy [terhubung berkala]. http://www.nlm.nih.gov/medlineplus/ency/article/003338.htm [6 Juni 2014].