Bendungan Pidekso

salah satu bendungan di dunia

Waduk Pidekso yang terletak di kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah adalah sebuah bendungan di hulu Sungai Bengawan Solo dengan kapasitas air sebanyak 25 juta meter kubik. Bendungan Pidekso memiliki luas genangan maksimum 232 hektar, dengan tinggi bendungan 40 meter, dan panjang bendungan utama 387 meter. Waduk yang diresmikan Presiden Joko Widodo pada 28 Desember 2021 ini, tepatnya berlokasi di Desa Pidekso, Kecamatan Giriwoyo, Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah [1].

Waduk Pidekso
Koordinat8°02′13″S 110°59′52″E / 8.0368887°S 110.997693°E / -8.0368887; 110.997693
KegunaanSerbaguna
StatusBeroperasi
PemilikKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
Bendungan dan saluran pelimpah
Tipe bendunganUrugan

Koordinat: 8°02′13″S 110°59′52″E / 8.0368887°S 110.997693°E / -8.0368887; 110.997693

Referensi sunting

Pranala luar sunting